Tips Cepat Agar Artikel Terindex Google

Tips Cepat Agar Artikel Terindex Google 

Tips Cepat Agar Artikel Terindex Google - Jika artikel anda belom terindex Google,itu adalah hal yang sangat merugikan bagi Anda pribadi.Sebab jika Artikel belom terindex google berarti Orang lain tidak bisa menemukan artikel di pencarian  google.Kita tahu bahwa pencarian google adalah mesin pencari terbesar di dunia yang setiap orang pasti pernah memakai mesin pencari ini.

Apalagi jika anda memiliki situs berita yang wajib ter update cepat agar dapat bersaing dengan situs berita lainnya.

Tips Cepat Agar Artikel Terindex Google


Nah kali ini akan di  jelaskan 3 cara agar artikel cepat terindex google.

1.Daftarkan Situs di Google Webmaster(Console)

Google Webmaster adalah penyumbang trafik terbesar di internet,oleh karena itu jika situs Anda ingin mendapatkan trafik cepat,wajib mendaftarkan ke Google Webmaster.

Google Webmaster adalah tool gratis yang di sediakan google itu sendiri.


2.Mengisi Sitemap Di Website

Sitemap atau sering di sebut Peta situs,berfungsi untuk memudahkan robot crawler spider Google untuk melakukan index pada Website.cara ini wajib juga di lakukan agar situs Kita mudah terindek google.


3.Mendaftarkan Website Ke Google News

Google News adalah layanan Google yang berfokus pada penyediaan konten berita yang berasal dari berbagai situs di seluruh dunia.

Banyak keuntungan yang bisa di dapat dari mendaftarkan situs ke Google News,seperti berikut:

1.Lebih Mudah Masuk Halaman Utama di pencarian google

2.Bertambahnya jumlah pengunjung

3.Tidak perlu keluar biaya untuk iklan /mengenalkan produk ke masyarakat


Nah itulah 3 cara yang wajib kalian jalankan agar situs kalian segera berkembang dan menghasilkan.








Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url